SMPN 2 TANJUNG LAGO Meraih 2 Medali Pada OSN
SMPN 2 TANJUNG LAGO berhasil meraih 2 medali pada ajang Olimpiade Sains Nasional tahun 2019. Dua medali masing-masing dipersembahkan oleh Denny Martin pada Mata Pelajaran IPS, dan M. Rofiko pada Mata Pelajaran Matematika.